Page 3 - ddk1
P. 3

4.  Pemotivasian            didik dengan menyajikan gambar benda benda yang         2.  suasana
                                        berbentuk kubus, kerucut, silinder, piramida dan bola      belajar
                                    3.  Guru mencatat aktivitas siswa                           3.  umpan balik
                                    4.  Guru menyampaikan topik dan materi serta menyajikan        pembelajaran
                                        bahan bacaan yang relevan  dalam bentuk slide           4.  info
                                        presentasi yang disusun oleh guru.                         pembelajaran
                                    5.  Guru memberikan contoh kasus dan beberapa                  selanjutnya
                                        pertanyaan terkait materi yang sedang dibahas untuk
                                        mengkonfirmasi pemahaman siswa dan meminta siswa
                                        lainnya untuk memberikan tanggapan.
                                    6.  Guru memberikan apresiasi kepada siswa yang sudah
                                        hadir dan berperan aktif dalam proses pembelajaran
                                        hari ini.




             G.  ASESMEN
               DIAGNOSTIK NON                         DIAGNOSTIK KOGNITIF                              TES
                    KOGNITIF                                                                       FORMATIF
            1.  Apa kabarmu hari ini?     1.  Tahu tidak film The Avengers ?                     1. Diskusi Kelas
            2.  Aktivitas atau kegiatan   2.  Tahu tidak siapa orang Indonesia dibalik pembuatan   2. Menemukan
                apa yang sering kamu          film The Avengers ?                                  solusi dari studi
                lakukan dirumah?          3.  Bagaimana dia bisa ikut dalam pembuatan film The     kasus yang
            3.  Bagaimana perasaanmu          Avengers tersebut ?                                  disajikan.
                saat melakukan aktivitas                                                         3. Presentasi
                tersebut.





           H. BAHAN BACAAN GURU DAN SISWA
                                DESAINER GRAFIS DALAM NEGERI YANG MENDUNIA

            1.  Christiawan “Chris” Lie
           Kalau kamu ingat dengan mainan action figure GI Joe dari perusahaan mainan internasional Hasbro. Siapa
           sangka bahwa beberapa karakter dan desain kemasan dari action figure terkenal ini merupakan buah dari
           kreativitas orang Indonesia bernama Christiawan Lie atau Chris Lie bersama Caravan Studio. Studio yang
           didirikannya memang sudah tidak  asing lagi di dunia desain mainan, komik,  ilustrasi, dan concept art.
           Hasbro hanya satu dari sederetan nama-nama beken yang menjadi klien Caravan Studio seperti Sony Online
           Entertainment, Mattel, Wizard of  The Coast,  Fantasy  Flight  Games, Capcom,  Marvel Studio, Alderac
           Entertainment, 2K Games, Vicarious Visions, LEGO, Firaxis, Tokyopop, dan masih banyak lagi.














           Klien-klien Caravan Studio kebanyakan berasal dari luar negeri seperti Amerika Serikat, Eropa, dan
           Australia. Kepercayaan internasional  ini diperoleh berkat profesionalisme  tim Caravan dan hasil karya
           mereka yang berstandar tinggi. Hebatnya lagi, Caravan Studio kerap dipercaya untuk membuat concept art,


                                                              2
   1   2   3   4   5   6   7   8